DAC Dongle Budget Terbaik dari Shanling! Kupas Produk Shanling UA1s
Shanling UA1s adalah DAC portable seri terbaru dari lineup UA1. Di UA1s ini Shanling menerapkan Detachable Cable untuk memudahkan penggunannya kalau ingin gonta ganti kabel! Dengan UA1s, AudioBuddy dapat mengubah perangkat seluler kalian menjadi sumber audio yang mengesankan dengan kualitas suara Hi-Fi yang luar biasa~